Wednesday, August 30, 2017

Baru Gabung Inter, Joao Cancelo Alami Cedera Lutut



Nasib Sial yang dialami pemain baru Judi Bola Inter Milan, Joao Cancelo. Bek kanan asal Portugal itu mendapatkan cedera lutut ketika berlatih di negaranya.

Inter mendatangkan Cancelo dari Valencia dengan status pemain pinjaman. Nerazzurri mempunyai pilihan untuk menjadikan pemain yang berusia 23 tahun itu sebagai pemain tetap.

Cancelo melakoni debutnya bersama inter pada pertandingan melawan AS Roma, Sabtu 26 Agustus lalu, ketika tampil sebagai pemain pengganti pada menit-menit terakhir.

Namun, Cancelo terpaksa tidak tampil untuk sementara waktu. Dia menderita cedera ligamen lutut dalam sesi latihan bersama timnas Portugal, Selasa (29/8), dan telah terbang kembali ke Italia.

Joao Cancelo menjalani tes medis pada siang hari ini di Istituto Clinico Humanitas di Rozzano setelah mendapatkan cedera ketika berlatih bersama Portugal kemarin, tulis Inter dalam keterangan di situs resminya.

Hasil tes menunjukkan bahwa adanya sobek di medial collateral ligament pada lutut kanannya. Kondisinya akan dipantau dari pekan ke pekan berikutnya.

Cancelo tidak hanya harus melewatkan pertandingan Judi Bola melawan Kepulauan Faroe dan Hongaria di ajang kualifikasi Piala Dunia 2018. Dia juga tak akan bisa bermain untuk Inter dalam waktu yang tidak sebentar. Dia dilaporkan akan terancam absen hingga dua bulan.

No comments:

Post a Comment